“Mie Gacoan” adalah sebuah merk dagang dari jaringan restaurant mie pedas no 1 di indonesia, yang menjadi anak perusahaan PT Pesta Pora Abadi. Berdiri sejak awal tahun 2016, saat ini merk “Mie Gacoan” telah tumbuh menjadi market leader, utamanya di provinsi Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Kepulauan Bali, dan sedang dalam jalur kuat utk berekspansi menjadi merk terbesar nomor 1 secara nasional. Mengusung konsep bersantap modern dengan harga yg affordable, kehadiran “Mie Gacoan” telah mendapatkan apresiasi luar biasa di setiap market dimana “Mie Gacoan” hadir utk melayani puluhan ribu pelanggan setiap bulan nya. Oleh karena itu, inovasi akan selalu kami kedepankan agar “Mie Gacoan” tetap relevan dan menjadi pilihan terbaik bagi para customer fanatik.
Nama “Mie Gacoan” diambil dari kata “Gaco” yang artinya jagoan / andalan dalam bahasa jawa. Tidak heran jika Mie Gacoan menjadi tempat bersantap favorit bagi masyarakat indonesia, khususnya mahasiswa, pelajar dan keluarga. Dengan mengusung suasana restoran yang atraktif, keren dan lega, dan juga dilengkapi berbagai fasilitas membuat setiap pengunjung makin betah dan selalu ingin kembali lagi.
Perusahaan ini sedang membuka lowongan kerja untuk posisi berikut ini:
Qualification:
– Fresh graduate Bachelor Degree from Management, Engineering,Psychology/Human Resource and Finance
– Min. GPA 3.20/4.00
– Proven fluent in English both verbal and written
– Passionate in Food & Beverages Industry
– Strong interpersonal and management skills, with potential leadership, high integrity and keep passion
– Adaptable person that has profound organizational skills,
– Proven active organization experiences8. Proactive and possess strong willing to make things happen
– Placement in Central Production 3 at Majalengka – West Java
– Willingness to undergo a development program in Head Quarter and Central Kitchen 2 at Malang – East Java for 6 month.
Tagged as: Jawa Barat, Majalengka, Sarjana