PT Modernland Realty Tbk adalah sebuah perusahaan properti yang berkantor pusat di Jakarta, sudah berdiri lebih dari 30 tahun yang lalu sebagai pengembang properti terdepan di Indonesia. Selama puluhan tahun, Perseroan telah membuktikan dedikasi dan partisipasinya dalam mengembangkan properti terbaik di Indonesia, terutama di kawasan Jabodetabek, seiring dengan kenaikan kesadaran terhadap lingkungan dan mutu kualitas tertinggi. Saat ini, bisnis inti Perseroan adalah pengembangan real estat, lapangan golf dan operasi country club, kontraktor umum, dan perdagangan.
PT Modernland Realty Tbk akan terus mengembangkan inovasi tenama agar dapat meningkatkan keunggulan-keunggulan komparatif. Selain itu, Perseroan akan terus memanfaatkan pengalaman dan keahliannya agar tetap berada di garis depan bisnis properti di Indonesia.
Perusahaan ini sedang membuka lowongan kerja untuk posisi berikut ini:
Kualifikasi:
– S1 Hukum / Sistem Informasi
– Fresh graduates atau 1 tahun di bidang administrasi
– Bisa berbahasa Inggris
– Menguasai Ms. Office terutama Ms. Excel
– Dapat menggunakan Autocad lebih diutamakan
– Mampu bekerja multitasking dan teliti
Tanggung Jawab:
– Administrasi operasional kantor
– Memastikan kelengkapan data tanah
– Scan dan Input data kedalam sistem
– Melakukan pengarsipan & rekap data
– Follow up data proses sertifikat
– Membuat laporan terkait data tanah
Silahkan lamar: natasha.trinita@modernland.co.id
Subjek: Nama – Posisi